BERITA STATISTIK

  • Post date: 19/02/2024 - 11:00


    Sabtu (17/02/24) malam merupakan puncak rangkaian Olimpiade Statistika Nasional (ONS) - Ajang Pengenalan Aktivitas Statistika (ANAVA) 2024 yang diselenggarkan oleh Himpunan Mahasiswa Statistika (Himasta) UGM. Acara makan malam dan penutupan yang berlangsung di Auditorium Lt. 7 FMIPA UGM ini dihadiri oleh para finalis ONS, termasuk Dosen Statistika UGM, Dewan Juri, dan panitia. ONS merupakan ajang Olimpiade Statistika dan Sains Data yang diikuti oleh para mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi di Indonesia.

    Tahapan lomba meliputi tes seleksi penyisihan, test semifinal sesi...

  • Post date: 19/02/2024 - 11:00

    Saturday evening (17/02/24) was the culmination of the series of the National Statistics Olympiad (Olimpiade Nasional Statistika, ONS) ANAVA UGM 2024 which took place at the FMIPA UGM Auditorium, the event was attended by ONS finalists including UGM Statistics Lecturers, the Jury, and the ONS ANAVA Committee. This event is an Olympiad in Statistics and Data Science which is attended by students from various universities in Indonesia.

    The competition stages include a selection test, semifinal tests for sessions one and two, and the grand final. Hajran Azbytama Winarya and...

  • Post date: 29/12/2023 - 10:12

    Two students from the Statistics Study Program at Yogyakarta State University (UNY), Asma' Khoirunnisa' (Class of 2021) and Firdaus Amruzain Satiranandi Wibowo (Class of 2021), received the title of Most Outstanding Student in the Mathematics Education Department, FMIPA UNY.

    These two students not only stand out in the academic realm, but are also active in several research competitions such as the Student Creativity Program (PKM). Not long ago, Asma' and Firdaus succeeded in implementing a PKM project entitled "Optimization of Radiation Reduction on Laptop Shields from Sansevieria...

  • Post date: 29/12/2023 - 10:00

    Dua mahasiswa Program Studi Statistika Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Asma' Khoirunnisa' (Angkatan 2021) dan Firdaus Amruzain Satiranandi Wibowo (Angkatan 2021), mendapatkan predikat Mahasiswa Terprestatif di Departemen Pendidikan Matematika FMIPA UNY. 

    Kedua mahasiswa ini tidak hanya menonjol dalam ranah akademis, tetapi juga aktif dalam beberapa kompetisi penelitian seperti Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Tidak lama ini, Asma' dan Firdaus berhasil melaksanakan proyek PKM dengan judul "Optimasi Reduksi Radiasi...

  • Post date: 28/12/2023 - 09:00

    Untuk menjamin kualitas kinerja dan layanan kepada mahasiswa, dosen, tenaga kependidik an, mitra kerjasama, dan para pengguna lulusan, Universitas Negeri Yogyakarta UNY) melalui Direktorat Penjaminan Mutu (DPM) terus menerus melaksanakan survei untuk mengetahui tingkat kepuasan berbagai pihak terhadap kinerja dan berbagai layanan di UNY. Untuk itu, pada tahun 2023 telah dilaksanakan survei kepuasan dari berbagai stakeholders tersebut menggunakan instrumen yang valid dan reliabel yang dikembangkan oleh DPM UNY. Sebagai bagian dari UNY,...

  • Post date: 28/12/2023 - 09:00

    To ensure the quality of performance and services to students, lecturers, education staff, cooperation partners, and users of graduates, Yogyakarta State University (UNY) through the Directorate of Quality Assurance (DPM) continuously conducts surveys to determine the level of satisfaction of various parties with the performance and various services at UNY. For this reason, in 2023 a satisfaction survey was conducted from various stakeholders using valid and reliable instruments developed by DPM UNY. As part of UNY, the academic community of the Statistics S1 Study Program also...

  • Post date: 07/12/2023 - 11:00

    SLEMAN (7/12) - Tim Program Peningkatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) BEM FMIPA UNY kembali lolos dalam penganugerahan pengabdian masyarakat sebagai bagian dari program Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Tahun ini Tim PPKO BEM FMIPA UNY berhasil mengalahkan ribuan tim dari seluruh Indonesia hingga tersisa 160 tim yang berhak melaju ke Abdidaya Ormawa 2023. Sebelumnya, BEM FMIPA UNY juga lolos dalam program yang sama di tahun 2021 dan 2022.

    Perlu diketahui bahwa PPK Ormawa merupakan...

  • Post date: 07/12/2023 - 09:55

    SLEMAN (7/12) - The Student Organization Capacity Building Program (PPK Ormawa) BEM FMIPA UNY team has once again passed the community service award as part of the program of the Ministry of Education and Culture of the Republic of Indonesia. This year, the PPKO BEM FMIPA UNY Team managed to beat thousands of teams from all over Indonesia until 160 teams remained who had the right to advance to Abdidaya Ormawa 2023. Previously, BEM FMIPA UNY also qualified for the same program in 2021 and 2022.

    It should be noted that PPK Ormawa is a program to strengthen the capacity of ormawa...

  • Post date: 06/12/2023 - 10:00

    Turnamen Sains Data Nasional (TSDN) 2023 kembali digelar untuk mengajak generasi muda memperdalam ilmu data sains dan siap terjun sebagai agen perubahan untuk masa depan Indonesia yang lebih baik.  Kompetisi ini merupakan hasil kolaborasi antara Data Academy, LSP DATA, Badan Sertifikasi Nasional Profesi (BNSP), Satu Jakarta, Jakarta Smartcity, Jabar Digital Service, Open Data Jabar dan sejumlah kementerian. Tema besar yang diunggah pada turnamen tahun 2023 adalah “Meningkatkan Keamanan Menggunakan Keilmuan Sains Data AI”. Untuk itu, sebagai output-nya...

Pages