Selamat kepada Angeliya Milla Khariyani (mahasiswa Statistika UNY Angkatan 2018) atas prestasinya sebagai “Best Speaker” pada Seminar Nasional Matematika, Statistika, dan Aplikasinya (SNMSA) yang diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 28 Agustus 2021 oleh Jurusan Matematika, FMIPA Universitas Mulawarman. Angeliya mempresentasikan artikelnya yang berjudul “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Penderita Tuberkulosis Menggunakan Geographically Weighted Regression di...
-
Post date: 28/08/2021 - 15:52
-
Post date: 28/08/2021 - 15:40
Statistik Spasial merupakan salah satu mata kuliah pilihan bidang Biostatistika yang diselenggarakan oleh Program Studi S1 Statistika UNY. Pada semester genap tahun 2021, mata kuliah ini diikuti oleh lima mahasiswa/i angkatan 2018. Di bawah bimbingan Kismiantini, Ph.D. dan Ezra Putranda Setiawan, M.Sc., mahasiswa tidak hanya mempelajari berbagai teori statistik spasial namun juga menerapkan metode-metode tersebut dalam memecahkan persoalan. Kemampuan mahasiswa/i tersebut ditunjukkan dalam penyusunan artikel ilmiah dengan memanfaatkan data sekunder di berbagai bidang.
Pada hari...
-
Post date: 26/08/2021 - 15:00
Pada hari Rabu dan Kamis tanggal 25-26 Agustus 2021, Kelompok Bidang Keahlian Statistika Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY menyelenggarakan “Workshop Analisis Perbandingan k Populasi dengan Pendekatan Nonparametrik untuk Penelitian Ilmu Sosial dan Pendidikan” secara online. Topik dan pemateri workshop kali ini meliputi “Analisis perbandingan k populasi dengan pendekatan nonparametrik pada sampel independen secara teoritis” (Syarifah Inayati, M.Sc. dan Ezra Putranda Setiawan, M.Sc.), “Analisis perbandingan k populasi dengan pendekatan nonparametrik pada...
-
Post date: 03/08/2021 - 11:00
Mahasiswa Prodi Statistika dan Matematika Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mengadakan workshop R secara nasional pada hari Minggu tanggal 1 Agustus 2021. Kegiatan ini dilakukan secara online melalui zoom dan merupakan salah satu program kerja (proker) utama dari Kuliah Kerja Nyata (KKN) mahasiswa statistika. Workshop R tersebut diisi oleh Adi Setiawan sebagai sebagai pemateri dan Hadi Faisal Afif sebagai moderator. Sebelum dimulainya acara, peserta telah diberi modul pembelajaran R untuk dapat mengikuti acara Workshop R. Modul pembelajaran R berisi mengenai...
-
Mahasiswa Prodi Statistika UNY Meraih Hibah Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D)Post date: 07/07/2021 - 11:00
Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) merupakan kegiatan pengabdian masyarakat yang dibentuk oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) untuk menambah pengalaman mahasiswa dan pengembangan softskill yang dimiliki. PHP2D merupakan kegiatan pembinaan dan pemberdayaan masyarakat yang dilakukan mahasiswa melalui Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) atau Lembaga Eksekutif Mahasiswa. Mahasiswa pelaksana PHP2D ini diharapkan mampu menumbuhkan rasa peduli dan berkontribusi kepada masyarakat desa agar terbangun desa binaan yang aktif,...
-
Post date: 06/07/2021 - 10:00
Program studi S1 Statistika UNY memiliki empat minat studi yaitu (1) Pendidikan dan Ilmu Sosial, (2) Biostatistika, (3) Ilmu Aktuaria, (4) Ekonomi dan Bisnis. Pada setiap minat, terdapat dua mata kuliah pilihan di semester gasal dan tiga mata kuliah pilihan di semester genap.
Pada hari Senin tanggal 5 Juli 2021, Prodi S1 Statistika UNY menyelenggarakan sosialisasi peminatan studi bagi mahasiswa Prodi Statistika Angkatan 2019. Pada pertemuan tersebut, Ibu Kismiantini, Ph.D. memaparkan deskrispi dan topik-topik pada mata...
Pages
Sistem Informasi
Kontak Kami
Program Studi Statistika
(Gedung Baru FMIPA lt III depan Masjid Mujahidin Karangmalang)
FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta
Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281
Copyright © 2025,






















