BERITA STATISTIK

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Dalam matematika, banyak sekali teorema yang dibangun dari definisi-definisi yang telah disepakati sebelumnya. Seorang siswa yang belajar matematika dengan sendirinya akan terlatih untuk secara jujur menggunakan suatu definisi atau teorema untuk membuktikan teorema berikutnya. Proses verifikasi ini juga melatih keterbukaan menerima kritik dan saran pihak lain sehingga memperoleh bukti-bukti yang valid dan dapat dipertanggungjawabkan.

    Penggunaan definisi, lemma dan teorema akan melatih konsistensi siswa yang mempelajarinya. Inkonsistensi akan menyebabkan hasil akhir menjadi salah...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Secara umum pembelajaran Matematika baik di sekolah maupun di universitas saat ini sudah berubah. Seiring dengan kemajuan teknologi informasi (TI), pembelajaran matematika sudah bervariasi, misalnya anak didik diberi referensi bacaan di internet, bahkan guru dalam memberikan tugas kepada anak didiknya juga sudah  melalui internet, dan siswapun mengumpulkan tugas juga melalui internet. Dengan demikian pembelajaran matematika akan terasa lebih mudah.

    Sebelumnya pembelajaran matematika masih bersifat ekspositori (tradisional),...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Sebanyak 19 mahasiswa kelas pendidikan matematika Internasional UNY mengikuti program sit-in di Universiti Pendidikan Sultan Idris (UPSI), Malaysia selama lima hari baru-baru ini. Para mahasiswa didampingi Wakil Dekan I FMIPA UNY, Dr. Suyanta dan Koordinator Prodi Pendidikan Matematika, Dr. Ali Mahmudi.

    Nawang Shita, salah satu peserta mengatakan,  sit-in mendapatkan penjamuan dalam perpustakaan UPSI. Fasilitas yang luar biasa ada dalam perpustakaan UPSI. Luas dengan tinggi 3 lantai dan memiliki berbagai jenis ruangan berbeda...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Dalam pembelajaran, siswa di sekolah dan perguruan tinggi terampil berhitung tapi belum tentu trampil bermatematika. Hal tersebut karena matematika melibatkan kemampuan menganalogi, kemampuan menginterpretasikan, menyimpulkan, menggeneralisasi.

    Demikian dikatakan Dr. Ali Mahmudi, Koordinator Prodi Pendidikan Matematika FMIPA UNY ketika menerima kunjungan mahasiswa dari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Banten di FMIPA, kemarin.

    Lebih lanjut dikatakan, untuk apa kita membelajarkan...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Matematika mata pelajaran yang bagus indah dan mendidik karena untuk belajar berpikir, matematika semacam bahasa yang sangat kuat. Dari  kecil anak sudah mengenal matematika. Matematika tidak hanya angka-angka, symbol, tidak hanya hafalan, tapi matematika yang bermakna.

    Dalam kehidupan sehari-hari orang harus mengerti  matematika seperti menghitung, menafsir, dll.  Untuk bekerja dan studi lanjut, orang sudah dikenalkan sejak sekolah. Seseorang juga bias menjadi seorang matematikawan. Hal tersebut disampaikan oleh Mrs. Annie...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Alat peraga dipandang dapat digunakan untuk membantu pemahaman maupun penggunaannya dalam kehidupan atau pembelajaran.  Yang paling susah mengajar adalah memberi alasan mengapa matematika itu rasional. Misalnya bilangan dibagi hasilnya jadi membesar seperti pada angka bilangan 4 jika dibagi ½ hasilnya adalah 8. Hal tersebut menyebabkan pelajaran matematika kelihatan susah. Untuk menunjukkan hal tersebut lebih mudahnya diajarkan dengan alat peraga.

    Demikian disampaikan Dr. Sugiman, Ketua Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Mahasiswa Pendidikan Matematika STKIP Bengkulu studi banding ke FMIPA UNY. Rombongan diterima Ketua Jurusan Pendidikan Matematika, Dr. Sugiman, Koorprodi Pendidikan Matematika, Dr. Ali Mahmudi, dosen/pengelola Laboaratorium (lab) Matematika, Nurhadi, M.Hum., serta humas FMIPA, Witono N, SIP., baru-baru ini di ruang sidang fakultas.

    Ketua studi banding, Syarif, S.Pd., M.Pd., mengatakan, kami datang ke UNY untuk melihat dan belajar tentang pengelolaan lab matematika. Sebagai universitas besar tentunya laboratorium yang dimiliki...

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Penerimaan Mahasiswa baru Jurusan Pendidikan Matematika angkatan 2013 dan sekaligus Pembukaan OSPEK (Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus) di tingkat Fakultas diselenggarakan pada Rabu, 21 Agustus 2013 pukul 07.00 WIB di halaman FMIPA UNY. Setelah acara pembukaan dilanjutkan dengan pembekalan kepada mahasiswa oleh Dr. Sugiman, M.Si., Drs. Sahid, M.Sc, dan Dr. Maman Agus Abadi. Isi pembekalan meliputi Struktur Organisasi Jurusan, Visi dan Misi Prodi Mat dan P. Mat, Peraturan Akademik, Etika Mahasiswa, Layanan Akademik, Layanan Mahasiswa, dan pendidikan karakter (tentang sikap saintis)....

  • Post date: 16/05/2019 - 12:59

    Sebanyak 74 mahasiswa dan 5 dosen pembimbing dari Jurusan Pendidikan Matematika FKIP Universitas Jember melaksanakan kuliah lapangan di FMIPA UNY, Selasa (28/5). Rombongan diterima Wakil Dekan I, Dr. Suyanta, Kajurdik Matematika, Dr. Sugiman, Koorprodi Pendidikan Matematika, Dr. Ali Mahmudi, dan Bambang Sumarno, M.Kom.

    Dosen pembimbing, Drs. Totok Bara Setiawan, mengatakan, dari kunjungan ini nanti akan kami ceritakan disana dan meniru kemajuan UNY. Saya dulu sarjana muda dan S1 juga di UNY, dan sekarang UNY perkembangannya...

Pages